Turun berat badan 28kg ala Dee. Goal tahun 2020: mulai strength training dengan angkat beban (pakai program dr coach). Build more lean muscle, fatloss tetep berjalan. Trus ilmu GoLangsing masih kepake ngga? TENTU! Sekali install dlm otak, it never leaves you. Tinggal gimana serius jalaninnya & improve terus. Ilmu GoLangsing tentang Being Mindful itu kepake […]
Hypnotherapy Saat Merasa Gagal – nunnyhersianna Mungkin anda seperti sebagian teman yang lain. Awalnya semangat dalam mencapai apa yang diinginkan, tapi tiba-tiba patah semangat. Atau anda merasa sepertinya anda tidak mampu melakukannya lagi. Terlalu banyak gangguan, sehingga terasa sulit dan berat untuk melanjutkan. Sepengetahuan anda, saat ini anda sudah gagal. Menariknya, anda mengatakan pada diri […]
Terkadang seseorang makan tanpa merencanakan atau membina hubungan baik dengan makanan dan proses makannya. Padahal, makan itu proses yang perlu disyukuri dan dinikmati sungguh sungguh. Perhatikan beda mereka yang kurang mensyukuri proses makan dan orang yang mindful : YANG KURANG BERSYUKUR Heboh pilih makanan saat lapar Senangnya yang cepat saji Makan sambil jalan atau […]
8 Tips STOP SEBELUM KENYANG untuk LANGSING 1. Kenali sinyal lapar dengan seksama. Yakini memang tidak ada kaitannya dengan suasana hati atau emosi seperti kebahagiaan, bosan, marah, sedih, bahkan kerinduan. 2. Yakini Sinyal bukan berasal dari Lapar Mata, hidung, telinga, pikiran dan lapar memori. 3. Persiapkan suasana makan yang menyenangkan. Pujilah tampilan sajian, tarik nafas, […]